Membasahi jendela kaca mobil ini
Membasahi jalanan
dan memuncratkan kesegaran sore ini
Menentramkan jiwa yang tak sabarkan diri
Hujan ini mengiringi senyumku
Hujan ini mengalir bersama bahagiaku
Hujan ini menetes bersama rinduku
Hujan ini mengantarku pulang kepada ibu
Hujan ini membawaku kembali ke rumahku
Hujan ini...
Hujanku...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar